Tips Agar Bermain Game Tidak Lag di Smarthphone

Bermain Game biasanya di lakukan seseorang saat sedang bosan/ tidak mempunyai aktifitas lain yang ingin di lakukan.Banyak sekali game yang dapat d mainkan pada Smarthphone mulai dari game yang ringan seperti flappy bird sampai game berat seperti modern warfare.Memang jika hanya bermain game-game ringan dapat di jalankan tapi bagaimana jika game berat?  apakah anda sering merasa lag saat bermain game-game berat? jika iya kali ini admin akan memberikan beberapa Tips agar anda tidak merasa lag saat bermain game- game berat.


Tips Agar Bermain Game Tidak Lag di Smarthphone

  1. Pastikan baterai Smarthphone kamu cukup untuk bermain game,jangan sampai 2o persen atau sebisa mungkin sekurang-kurangnya di atas 30 persen.

  2. Tutup /Bersihkan aplikasi - aplikasi lain yang berjalan di latar belakang

  3. Hapus beberapa file yang tidak penting seperti junk files dan cache, sehingga smartphone kamubisa berjalan secara optimal saat bermain game

  4. Bebaskan RAM saat ingin bermain game

  5. Sebaiknya Uninstal aplikasi yang jarang di gunakan

  6. Pastikan  kamu telah memperbarui game yang kamu mainkan. Update game secara berkala tentunya akan memperbaiki performa permainan

Tips Agar Dapat Mengurangi Kecanduan Terhadap Smarthphone


Di era yang sudah Modern ini Kebanyakan dari masyarakat kita sudah mengenal apa itu smarthphone.Mulai dari anak-anak sampai ke orang dewasa,dari yang berpenghasilan rendah sampai tinggi. Kebanyakan  mereka sudah memakai smarthphone dan bahkan banyak dari masyarakat sekarang tidak dapat lepas dari smarthphone walau hanya 1 jam saja.Inilah salah satu dampak negatif dari smarthphone yang menyebabkan kecanduan terhadap smarthphone.

Dilansir AndroidPIT,ada beberapa langkah-langkah yang dapat membantu anda untuk setidaknya mengurangi kecanduaan terhadap smarthphone.

1.Aktifkan mode silent 

Mengaktifkan mode silent bertujuan agar membuat kamu tidak ketagihan mengecek notifikasi-          notifikasi yang masuk pada smarthphone anda.

2.Letakan Smarthphone di tempat yang tak mudah terlihat

Jika kamu ingin menguarangi kecanduan terhadap smartphone langkah ini sangat berguna untuk di     lakukan.Karena dengan menaruh pada tampat yang tak mudah dilihat dapat membuat anda tidak mudah untuk selalu membuka smarthphone anda dan hanya akan mencari smarthphone anda jika ada hal yang penting saja.

3.Mengumpulkan Smartphone di atas meja jika sedang bersama kekasih,teman ataupun keluarga

Hal ini di lakukan agar kita  saling berinteraksi dan berkomunikasi secara langsung di dunia nyata dan terlepas dari pesan pesan dari sosmed sosmed dunia maya.

4.Beri prioritas notifiksi notifikasi yang benar-benar penting saja

Membagi atau membuat kelompok kelompok agar membedakan antar notifikasi pesan yang benar-benar penting dan harus segara di buka sampai notifikasi yang tidak terlalu penting sehingga tidak harus membuka smarthphone saat itu juga.

5.Gunakan jam pintar

Menggunakan jam pintar bertujuan agar dapat mengurangi untuk tidak selalu menatap layar smarthphone terus menerus.

Itulah Tips yang dapat anda gunakan untuk mengurangi kecanduan terhadap smartphone.Semoga apa yang saya sampaikan dapat bermanfaat.sekali lagi saya ucapkan Terima Kasih

5 Tips Yang Harus Diketahui Bagi Pengguna Android

Android adalah sistem operasi yang paling banyak di gunakan di seluruh dunia.Beragam Smarthphone dan Tablet dari yang harganya selangit hingga yang murah,Mulai dari buatan pabrikan yang terkenal hingga yang belum terkenal di seluruh dunia banyak yang menggunakan sistem operasi mobile ini.




Jika anda adalah Pengguna Android Berikut adalah tips harus anda ketahui yang dapat dilakukan perangkat android kesayangan anda.


1. Perlakukan selayaknya PC karena Android adalah versi mini PC

Smartphone Android tak ubahnya adalah miniatur PC yang lebih praktis untuk dapat di gunakan sehari-hari. Cara kerjanya pun sebenarnya sama, misalnya saja terkait manajemen memori.
Selayaknya PC, Android akan melambat jika RAM atau media penyimpanan internal terlalu penuh. Matikan program aktif yang sedang tidak terpakai melalui task manager yang biasanya disediakan oleh perangkat Android untuk meningkatkan performa.

2. Melacak Android yang hilang atau tertinggal

Apakah andaa Ingin melacak posisi android anda yang hilang atau tertinggal? Anda  bisa melakukannya lewat “Googling”. Cukup ketik kata kunci “Find my phone” pada peramban, kemudian Google Search akan menampilkan posisi Android Anda lewat tampilan Google Maps.
Bila diperlukan, Anda juga bisa membunyikan ringtone ponsel atau melakukan remote wipe melalui fasilitas “Find my phone” tadi. Tujuannya tentu untuk mencegah agar data penting pada ponsel tidak jatuh ke tangan orang yang tak bertanggung jawab.

3. Manfaatkan kebebasan modifikasi

Salah satu keunggulan utama Android dibanding platform mobile lain ialah kebebasan modifikasi yang ditawarkan. Pengguna dapat menaruh aneka widget di homescreen maupun lockscreen.
Misalnya saja E-mail  yang bisa langsung dilihat tanpa perlu membuka aplikasi. Begitu pula dengan informasi lain, seperti cuaca di daerah sekitar hingga pergerakan nilai saham. Aturlah perangkat Android Anda sedemikian rupa agar sesuai dengan kebutuhan dan kebiasaan penggunaan agar lebih mudah dipakai.

4. Mencoba launcher alternatif

Kebebasan modifikasi lain yang juga disediakan oleh Android adalah Anda bisa gonta ganti launcher alias antarmuka utama yang mengisi tampilan homescreen. Sejumlah contoh launcher yang populer, misalnya Nova Launcher,GO Launcher,dan Apus Launcher . Ada banyak sekali pilihan launcher lain yang tersedia di Google Play Store. Anda bisa mencoba-coba pilihan tersebut dengan bebas,dan siapa tahu salah satunya menjadi favorit anda.

5. Nyalakan “Ok Google”

Mungkin Anda sudah familiar dengan fitur ini. Anda bisa memberi perintah suara untuk melakukan pencarian dari layar manapun di aplikasi Android cukup dengan mengucapkan “Ok Google”.
Fitur ini harus dinyalakan terlebih dahulu dengan membuka aplikasi Google, pilih icon “Menu”, kemudian Settings > Voice > “Ok Google” detection. Berikan tanda centang pada boks “From Google App”. Selanjutnya, berikan tanda centang pada boks “From any screen” atau “Always on” dan ikuti instruksi yang muncul pada layar. Beberapa setting terkait “Ok Google” hanya tersedia untuk perangkat dengan sistem operasi Android 4.4 ke atas.

Masih  banyak lagi fitur yang terdapat pada android anda yang dapat anda gunakan untuk mengoptimalkan android kasayangan anda